Penduduk Tercatat, Pertahanan Kuat

RADAR NEWS

- Redaksi

Selasa, 5 November 2024 - 16:14 WIB

50112 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH BESAR  | Kompi Kavaleri 11/Walet Setia Cakti bekerja sama dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Aceh Besar dalam mengsukseskan program Kavaleri TNI AD “Mencari dan membantu pembuatan Akta Kelahiran bagi masyarakat SECARA GRATIS“.

Prajurit Kikav 11/WSC bersama Dinas Dukcapil Aceh Besar Mencari Masyarakat ke daerah terisolir di Wilayah Jantho, Aceh Besar untuk mengetahui secara langsung apabila ada penduduk yang belum mempunyai Akta Kelahiran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

T. Iwan Fitrah, SE,AK. Kabid Pelayanan Pencatatan Sipil mengatakan “ Program dari Kavaleri ini mempermudah kami dalam mengedukasi dan mengajak penduduk untuk membuat akta kelahiran” (05/11/2024) Jantho, Aceh Besar.

Masyarakat hanya menyerahkan persyaratan pembuatan Akta Kelahiran, kemudian Prajurit Kikav 11/WSC membantu pengurusan ke Disdukcapil sesuai Wilayah Domisili.

“Terimong geunaseh kamo ucapkan kepada bapak bapak kikav yang kaleh geu bantu kamo penduduk gampong jantho baru dalam proses pembuatan akta kelahiran ( Terimakasih untuk bapak-bapak dari Kikav 11/WSC karena telah membantu kami penduduk di Gp. Jantho Baru dalam pembuatan Akta Kelahiran )“ Ucap Geuchik Jantho Baru, Bapak Juhanta (05/11/2024)

Di bawah perintah dan komando dari Komandan Kompi Kavaleri 11/WSC, Kpt Kav Syahrial Andrinata, S.T.Han Bersama Disdukcapil Aceh Besar Di Jantho melaksanakan program Kavaleri TNI AD membantu masyarakat dalam pembuatan Akta Kelahiran terlaksana dengan lancar.

Kegiatan ini dimaksud dalam rangka menyambut HUT Ke-75 Korp Kavaleri pada tanggal 9 Februari 2025 mendatang.

“ Penduduk Tercatat, Pertahanan Kuat “
Bersama Rakyat TNI Kuat.

Berita Terkait

Shalat Idul Fitri 1446 H di Aceh Besar, 61 Khatib ternama Tampil
Pendaftaran Calon PPPK 2024 Disdik Aceh Besar Diduga Banyak Pelanggaran Maladministrasi
Pimpinan DPRK Aceh Besar Minta Semua Pihak Fokus Pada Kepentingan Publik
Ribuan PNS di Aceh Besar Terancam Tak Bergaji di Awal Februari 2025
Buntut Belum Ada ‘Kepastian Hukum’ Terkait RKA/DPA Aceh Besar
Pasca Pembredelan Sekda, Pelantikan Bupati Terpilih Aceh Besar Terancam Ketiadaan Dana
Sekda Dibredel, Pemkab Aceh Besar Lockdown, APBK 2025 Tak Cair
Disinyalir Imbas Pilgub, Pj Bupati Aceh Besar Copot Sekda

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:36 WIB

Melalui Komsos Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan

Sabtu, 19 April 2025 - 13:01 WIB

Babinsa Komsos dan Memonitoring Wilayah Binaan di desa Porang Ayu Kecamatan Blangpegayon

Sabtu, 19 April 2025 - 11:32 WIB

Peduli Lingkungan Bersih Babinsa Bersama Warga Bersihkan Ruas Jalan

Jumat, 18 April 2025 - 20:51 WIB

Sihoda Harumkan Simalungun, Penrad Siagian Ini Bukti Generasi Muda Masih Peduli Budaya

Jumat, 18 April 2025 - 11:20 WIB

Jumat Bersih, Babinsa Gotong Royong Bersama Warga di Masjid Al-ikhlas di desa rerebe kecamatan Tripe jaya

Jumat, 18 April 2025 - 11:17 WIB

Babinsa Dampingi Warga Bangun Rumah di Desa Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 11:15 WIB

Babinsa melaksanakan pendampingan petani sere wangi

Jumat, 18 April 2025 - 11:12 WIB

Babinsa Komsos Dengan Kepala Desa

Berita Terbaru

GAYO LUES

Melalui Komsos Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:36 WIB