Keakraban Babinsa Dengan Warga Di Desa Binaan

SYUKRI

- Redaksi

Senin, 18 November 2024 - 20:32 WIB

5069 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES-Babinsa Koramil 05/pining Kodim 0113/Gayo Lues kopda akin melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat desa lestan  Kecamatan pining Kabupaten Gayo Lues, dengan tujuan menciptakan kedekatan bersama warga binaan, Selasa (19/11/24).

Kegiatan komsos ini salah satu media Babinsa untuk mengenal warganya lebih dekat lagi dan sebagai sarana silaturahmi kepada warga binaannya agar warga menjadi lebih dekat dan akrab dengan Babinsa.

Kegiatan komsos ini dilakukan karena sudah menjadi tugas pokok sebagai seorang Babinsa yang senantiasa melaksanakan komsos untuk mencari informasi dan sebagai sarana bersilaturahmi kepada warga supaya lebih dekat dan bisa menjalin kebersamaan.

Kegiatan ini, mencerminkan rasa kemanunggalan TNI khususnya Babinsa kepada masyarakat wilayah binaannya, yang bertujuan untuk mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan masyarakat sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan.

Kegiatan tersebut dilakukan agar menambah kedekatan kepada masyarakat dan aktif dalam kegiatan sehari-hari berbaur dengan masyarakat sebagai landasan TNI dari Rakyat untuk Rakyat

Berita Terkait

Korban kecelakaan Di Pining Dilarikan Ke RSUD Gunakan Mobil Pribadi, Kenapa Tidak Pakai Ambulance Puskesmas Pining ‘ Ada Apa’ ???.
Babinsa Bersama Aparat Desa Dan Warga Gotong Royong Bersihkan Sampah Di Bahu Janlan
Babinsa Dukung Pembangunan Pagar Rumah Ibadah Meningkatkan Hubungan Yang Erat Terhadap Warga Binaannya
Babinsa Beri Penyuluhan Kedisiplinan
Mewujudkan Keakraban dan mempererat tali silaturahmi Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan
Pererat Tali Silaturrahmi, Danramil 05/Pining Komsos Dengan Tokoh Masyarakat
Komsos, Media Babinsa Untuk Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan
Menjalin Komunikasi Antara Aparat Komando Kewilayahan Dengan Masyarakat

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 06:17 WIB

Menangkan Bustami -Fadhil Ribuan Relawan Srikandi Aceh Timur Nyatakan Siap Berjuang Perubahan

Kamis, 14 November 2024 - 06:12 WIB

LAKI Aceh Timur Minta Presiden Prabowo Turunkan KPK Usut Dana Pokir DPRA Aceh

Jumat, 8 November 2024 - 06:53 WIB

Pembangunan Proyek Irigasi Banda Alam, Diduga Kuat Asal Jadi

Jumat, 8 November 2024 - 06:09 WIB

Mualem-Dek Fad: Aceh Timur Basis, Mereka Akan Rau Suara Terbanyak, Jangan Coba Main Uang

Berita Terbaru